Tips Membedakan Sarang Semut Asli Atau Palsu

Untuk mengetahui Sarang Semut itu Asli apa Palsu. Anda bisa melakukan pengujian keaslian serbuk itu dengan beberapalangkah berikut :
1. Potongan serbuk yang Palsu halus tipis, berbeda dengan yang asli, Agak Kasar.
2. Setelah dituangkan air panas:
- Sarang Semut palsu langsung berubah warna menjadi kuning kemerahan
(mirip sarang semut yang direbus).
- Sarang Semut Asli masih bening sedikt keruh warna.
- Dari Rasanya : yang palsu pahit, sedangkan yang asli tawar berbau tanah.
3. Kalau diremas, Sarang Semut palsu mengecil. Sarang Semut yang Asli masih keras.
Kelakuan orang-orang yang hanya mencari keuntungan saja ini meresahkan dan membahayakan masyarakat. Termasuk juga merusak Citra Produk Sarang Semut yang terbukti sangat ampuh melawan berbagai penyakit.
Tips mencari Sarang Semut yang Asli :
· Belilah di tempat/orang yang Anda percaya.
· Lebih disarankan membeli Sarang Semut yang berbentuk IRISAN, bukan yang SERBUK.
· Kalau membeli yang serbuk, kapsul, atau olahan lainnya, periksa izin Depkes.
· Jangan beli sembarangan di jalan.
Sumber : www.sarangsemutonline.com
Tidak ada komentar